Monster Truck Mega Ramp Stunt Mod Apk – Banyak sekali kegiatan yang bisa kita lakukan saat menggunakan ponsel pintar atau smartphone, mulai dari yang kurang bermanfaat sampai bisa mendapatkan uang dengan jumlah yang menjanjikan.
Semua kegiatan tersebut sebenarnya bisa kalian lakukan secara bebas, asalkan tidak merugikan orang lain dan juga pihak manapun.
Dan salah satu kegiatan yang paling disukai pengguna belakangan ini saat menggunakan smartphone adalah dengan bermain game, karena kegiatan ini memang sangat menyenangkan dan dapat dilakukan oleh semua kalangan usia.
Pilihan game pada smartphone juga terbilang cukup banyak dan kualitas grafis yang diberikan juga sudah sangat memuaskan, meskipun memang belum mampu menyaingi kualitas dari game PC apalagi konsol.
Jenis game smartphone juga bisa disebut dengan game mobile karena kemudahan serta kepraktisan yang bisa diberikan oleh perangkat ini.
Game mobile sendiri bisa terbagi menjadi dua, yakni game online dan juga offline. Kedua jenis game mobile ini mempunyai keunggulannya masing-masing.
Pada game online, para pemain diharuskan untuk tersambung pada jaringan yang tersedia, entah itu menggunakan kuota maupun Wi-Fi, serta biasanya memiliki gameplay dan grafis yang lebih baik dari game offline serta memiliki mekanisme kompetitif yang amat kental.
Di lain pihak game offline juga memiliki kelebihannya sendiri, yakni untuk bisa memainkan game jenis ini, para pemain tidak harus menggunakan internet, jadi bisa dimainkan kapan pun dan dimanapun serta biasanya game offline memiliki story yang bagus dan mekanisme permainan yang simpel dan mudah dipahami.
Salah satu game offline yang sangat seru untuk dimainkan adalah Monster Truck Mega Ramp Stunt, yang sangat cocok dimainkan oleh semua jenis usia.
Monster Truck Mega Ramp Stunt sendiri merupakan sebuah game simulasi mobil truk monster yang dimana dalam permaianan ini kalian akan diberikan misi tertentu untuk menyelesaikan suatu babak.
Misi tersebut biasanya akan membuat seorang pemain mengendarai truk monster dan diharuskan untuk menyelasaikan semua rintangan yang menghadang dalam perjalanan, suatu babak akan terselesaikan jika pemain berhasil mendaratkan truk pada posisi yang sudah ditetapkan.
Akan tetapi, banyak pemain game ini yang merasa kecewa karena sulitnya mendapatkan berbagai item dalam game ini serta semakin rumit suatu babak jika sudah mencapai tahap menjelang akhir.
Alhasil banyak pemain yang memilih untuk memainkan game ini dengan versi modifikasi karena diharapkan akan mendapatkan berbagai keuntungan, game modifikasi tersebut bernama Monster Truck Mega Ramp Stunt Mod Apk.
Tentang Monster Truck Mod Apk
Monster Truck Mega Ramp Stunt Mod apk merupakan sebuah game modifikasi dari Monster Truck Mega Ramp Stunt versi biasa yang didalmnya telah ditambahkan berbagai macam fitur baru oleh pengembang pihak ketiga.
Versi biasa dari game Monster Truck Mega Ramp Stunt sendiri dikembangkan oleh Zego Global Publishing yang memang berfokus untuk membuat game anak seperti daintaranya game simulasi, balapan, super hero, horror dan lain sebagainya.
Pada game Monster Truck Mega Ramp Stunt Mod Apk sendiri kalian akan menjumpai berbagai macam keunggulan dan fitur baru yang sebelumnya tak akan kalian dapatkan pada versi biasa dari game ini.
Alasan banyaknya orang yang mengincar Monster Truck Mega Ramp Stunt Mod Apk ini adalah karena pada versi biasanya dianggap terlalu sulit untuk mendapatkan mobil dan item lain.
Serta ditambah dengan perjalanan yang semakin jauh dan banyaknya babak/stage maka misi yang akan diberikan juga tentunya jadi semakin sulit lagi.
Meskipun game ini termasuk kedalam game jenis offline santai tetapi tetap saja jika banyak kendaraan yang sulit untuk didapatkan serta banyak babak yang tak terselesaikan malah akan membuat banyak pemain merasa stress.
Untuk itu, jika kalian ingin mendapatkan banyak kendaraan pada game Monster Truck Mega Ramp Stunt, maka menggunakan Monster Truck Mega Ramp Stunt Mod Apk lah solusinya.
Sebelum kalian memutuskan untuk mendownload dan memainkan game Monster Truck Mega Ramp Stunt Mod Apk ini, tak ada salahnya jika bersama-sama kita menyimak fitur yang ada didalam game mod jenis ini terlebih dahulu.
Fitur Monster Truck Mod Apk
Semua orang tahu bahwa kelebihan paling utama dari setiap game modifikasi adalah terletak pada fitur yang ditawarkan, dimana jumlah fitur yang tersedia pada game modifikasi pasti akan selalu lebih banyak dari game versi original.
Hal demikian juga berlaku pada Monster Truck Mega Ramp Stunt Mod Apk, karena dengan menggunakan game mod ini kalian akan mendapatkan berbagai macam fitur baru yang tak kalian dapatkan sebelumnya pada Monster Truck Mega Ramp Stunt versi biasa.
Berikut ini kami telah mengumpulkan beberapa contoh fitur unggulan yang terdapat pada game Monster Truck Mega Ramp Stunt Mod Apk.
1. Unlimited Money
Money atau uang dalam game Monster Truck Mega Ramp Stunt digunakan sebagai alat pembayaran untuk membeli berbagai macam item yang tersedia dalam game.
Agar bisa mendapatkan banyak uang, biasanya kalian harus menjalankan banyak misi, tentu menyelesaikan misi tersebut perlu keahlian khusus dan dibutuhkan waktu yang relatif lama.
Apalagi untuk jenis game offline, rasanya sangat sayang untuk melakukan top up agar bisa mendapatkan money, karena game jenis ini kurang menarik minat banyak pemain game pada umumnya.
Untuk itu pada Monster Truck Mega Ramp Stunt Mod Apk ini, kalian akan diberikan money yang sangat banyak dan tak perlu membayar biaya apapun lagi alias gratis.
Jadi dengan uang yang melimpah ruah ini, kalian bisa membeli item apapun dalam game secara bebas tanpa harus memikirkan apapun lagi.
2. Unlock All Monster Truck
Meskipun dalam game Monster Truck Mega Ramp Stunt Mod Apk ini sudah terdapat fitur unlimited money, nyatanya ada beberapa monster truck yang tak bisa dibeli dengan money.
Seperti namanya, monster truck merupakan satu-satunya kendaraan yang tersedia dalam game ini. Jadi pilihan jenis monster truck yang tersedia memang sangat bervariasi.
Pilihan monster truck yang baik juga akan sangat berpengaruh dalam menyelesaikan suatu misi, karena fungsi masing-masing monster truck akan berbeda-beda.
Untuk itu pada Monster Truck Mega Ramp Stunt Mod Apk ini, pihak pengembang telah menyiapkan fitur unlock all monster truck atau membuka semua kendaraan yang ada dalam game ini.
Dengan demikian, kalian bisa lebih bebas menggunakan berbagai macam monster truck sesuai keinginan. Dan tentunya untuk mendapatkan fitur ini kalian tidak akan dikenai biaya apapun.
3. Buka Semua Karakter
Selain kendaraan atau monster truck, pada game Monster Truck Mega Ramp Stunt juga terdapat karakter yang sangat banyak dan akan berpengaruh juga pada kemenangan saat menjalankan suatu misi.
Karakter dalam game ini amat sangat beragam, mulai dari super hero, tokoh animasi, tokoh yang terkenal dalam dunia nyata, karakter parodi film dan lain sebagainya.
Masing-masing dari karakter ini memiliki keunikannya tersendiri, karena ada yang bisa meningkatkan kecepatan kendaraan dan ada juga yang meningkatkan tinggi lompatan monster truck.
Hampir sama dengan monster truck, agar bisa mendapatkan berbagai macam karakter yang diinginkan, kalian diharuskan menyelesaikan misi tertentu. Bisa misi yang mudah atau bahkan misi yang sangat sulit.
Namun dengan menggunakan Monster Truck Mega Ramp Stunt Mod Apk, kalian akan diberikan berbagai macam karakter secara gratis.
Dengan begini, kalian bisa dengan bebas memilih karakter yang kalian sukai dan yang cocok dengan monster truk yang kalian miliki.
4. Lapangan dan Sirkuit Baru
Setiap menjalankan suatu misi, biasanya kalian hanya akan melihat beberapa lapangan atau sirkuit yang tersedia, hal ini mungkin akan terasa sangat membosankan bagi sebagian besar pemain.
Untuk itu pihak pengembang dari game Monster Truck Mega Ramp Stunt mod apk sengaja menambahkan lapangan dan sirkuit baru agar para pemain tak merasa bosan.
Dengan demikian, pastinya akan banyak pemain yang merasa betah untuk bermain lama-lama serta menambah semangat untuk bisa menyelesaikan misi yang disediakan.
5. Menambah Kecepatan Kendaraan
Tujuan utama dari game Monster Truck Mega Ramp Stunt adalah melewati berbagai macam rintangan dan harus mendarat pada titik yang sudah disediakan.
Meskipun kecepatan monster truk sering diremehkan karena dirasa tidak terlalu penting, tetapi nyatanya banyak pemain yang gagal menyelesaikan suatu misi akibat dari kurangnya kecepatan sehingga tak bisa mendarat pada titik tersebut.
Jadi dengan fitur menambah kecepatan kendaraan pada game Monster Truck Mega Ramp Stunt Mod apk ini, akan menambah peluang kalian untuk memenangkan suatu misi.
6. Tanpa Gangguan Iklan
Dan kita akhirnya sampai pada contoh fitur unggulan game Monster Truck Mega Ramp Stunt mod apk yang terakhir, fitur ini tak lain dan tak bukan adalah fitur tanpa gangguan iklan.
Pasti hampir semua dari kalian tak ingin permainan terganggu akibat dari iklan yang terus muncul secara tiba-tiba dan tidak bisa untuk di-skip, hal ini memang sangat amat mengganggu.
Untuk itu, pada Monster Truck Mega Ramp Stunt Mod ini sudah terdapat fitur anti iklan agar kalian bisa dengan lebih nyaman memainkan game tanpa adanya gangguan.
Download Monster Truck Mega Ramp Stunt Mod Apk Terbaru 2022
Seluruh fitur yang sudah disebutkan diatas merupakan contoh keunggulan yang dimiliki oleh Monster Truck Mega Ramp Stunt Mod Apk ini. Untuk bisa merasakan dan membuktikan seluruh keunggulan yang tersedia, silahkan kalian mencobanya sendiri secara langsung.
Dan untuk bisa mendownload game Monster Truck Mega Ramp Stunt ini dibutuhkan trik khusus karena memang game ini tak tersedia pada layanan download aplikasi seperti Google Playstore.
Untuk itu, kalian bisa tetap mendownload game ini dengan cara mengakses link download aman yang sudah kami siapkan dibawah ini.
Monster Truck Mega Ramp Stunt Mod Apk
Cara Instal Monster Truck Mega Ramp Stunt Mod Apk 2022
Sebelum dapat memainkan game Monster Truck Mega Ramp Stunt Mod ini, kalian tentunya harus melakukan proses instal atau pemasangan terlebih dahulu.
Bagi kalian yang belum mengetahui cara instal manual, bisa kalian ikuti langkah-langkah yang sudah kami siapkan.
- Pertama, buka smartphone dan masuk kedalam pengaturan.
- Lalu, silahkan cari Unknown Source atau Sumber tak Dikenal.
- Pilih izinkan proses tersebut.
- Sekarang, kalian masuk ke file manager dan buka folder download.
- Disana, kalian cari file game yang sudah diunduh sebelumnya.
- Pilih instal dan tunggu sampai game terpasang secara sempurna.
- Selesai.
Penutup
Terima kasih telah menyimak pembahasan kita kali ini mengenai Monster Truck Mega Ramp Stunt Mod Apk hingga usai, ikuti terus artikel lain dari SignalNews.ID agar senantiasa menambah wawasan seputar dunia Teknologi.